
PON XX Papua akan diikuti 6.484 atlet
Pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX yang diselenggarakan di Provinsi Papua tanggal 2-15 Oktober 2021 akan diikuti 6.484 atlet dari 34 provinsi se-Indonesia untuk berpartisipasi dalam event empat tahunan … Sumber