
Djokovic habiskan 3,5 jam atasi Zverev menuju semifinal
Novak Djokovic bertahan dalam ujian besar lainnya di Australian Open, Selasa, saat ia mengatasi Alexander Zverev 6-7(6), 6-2, 6-4, 7-6(8) dalam 3,5 jam untuk mencapai semifinal kesembilannya di Melbourne Park. "Ada banyak … Sumber