
Akhiri kontrak di Arsenal, Sokratis gabung Olympiakos Piraeus
Pemain internasional Yunani Sokratis Papastathopoulos bergabung dengan klub negara asalnya Olympiakos Piraeus dengan kesepakatan hingga akhir musim 2022/2023, setelah mengakhiri kontrak dengan Arsenal, kata juara Liga Super … Sumber